Sabtu, 24 Desember 2011

Sekolah Berstandar Internasional


Implementasi Kebijakan Sekolah Berstandar Internasional di Sekolah Menengah Atas di Kota Bandar Lampung
Program SBI yang sudah dimulai sejak tahun 2005 dan hingga 2007 telah diterapkan pada 200 sekolah menengah atas. Ditargetkan, sebanyak lebih dari 500 sekolah bertaraf internasional akan tersebar di seluruh Indonesia. Sementara untuk sekolah menengah pertama baru dilakukan pada tahun 2007 lalu untuk beberapa Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN). Khusus untuk SBI, Kementerian Pendidikan Nasional bekerja sama dengan pemerintah daerah setempat.
Suatu sekolah bisa dikatakan berbasis internasional jika memenuhi 9 indikator kunci yaitu :
1.      Sekolah ber-akreditasi A,
2.      Kurikulum, 
3.      Proses pembelajaran,
4.      Penilaian
5.      Pendidikan
6.      Tenaga kependidikan,
7.      Sarana dan prasarana,
8.      Pengelolaan, 
9.      dan Pembiayaan.
Sekolah juga